ARSIP BERITA & ARTIKEL
Berikut ini adalah kumpulan Arsip Berita pada 2023

SEMARANG – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah kini memunyai pusat data (data center) yang mengimpun dan mengelola data serta mengamankannya dari serangan siber. Dengan fasilitas digital ini, diharapkan...

MAGELANG – Peran Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) se-Jawa Tengah diharapkan tidak hanya memberikan edukasi kepada masyarakat dengan baik dan benar. Lebih dari itu, mereka dapat memublikasikan pot...

MAGELANG – Menjelang tahun politik 2024, Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) dan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) se-Jawa Tengah, diminta berperan aktif menyampaikan informasi dengan ba...

PURBALINGGA – Desa Panusupan di Kecamatan Rembang terpilih sebagai lokasi desa dampingan Diskominfo Provinsi Jawa Tengah 2023. Lewat program andalan Ganjar-Yasin ini, OPD siap memaksimalkan penuntas...

SEMARANG – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo melantik lima komisioner Komisi Informasi Provinsi Jateng Masa Jabatan 2022-2026, di Grhadhika Bhakti Praja, Senin (20/2/2023). Kelima anggota Komisi Inform...

BREBES – Jangan makan ikan saat hamil. Nanti bayinya amis. Anggapan itu masih ada di masyarakat, sehingga sejumlah ibu hamil tidak berani makan protein hewani tersebut. Ironisnya, tak hanya mengh...

PURBALINGGA – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah menyerahkan bantuan makanan tambahan untuk balita stunting dan sembako, bagi warga tak mampu di Desa Panusupan, Kecam...

TEMANGGUNG – Sri yang masih berusia belasan tahun, hendak dijodohkan oleh orang tuanya dengan anak pejabat. Berdalih bakal hidup lebih layak, si emak tak lagi menghiraukan risiko yang bakal dialami ...

MUSIM mudik lebaran sebentar lagi. Bagi yang pulang kampung menggunakan mobil pribadi atau kendaraan yang nantinya melewati jalan tol, bisa singgah di rest area. Di Jawa Tengah, ada beberapa rest a...

PURBALINGGA– Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah kembali memberi bantuan bahan pangan pokok kepada 50 warga miskin Desa Panusupan, Kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga. Bantuan...

SUKOHARJO – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah Riena Retnaningrum mengajak Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) di seluruh Jawa Tengah, agar mengedepankan per...

PURBALINGGA – Pelatihan UKM di Desa Panusupan, Kecamatan Rembang yang diinisiasi Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah berbuah manis. Dari sumber daya alam lokal seperti kelapa, sala...

BEKASI – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah meraih penghargaan dari Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), atas kinerjanya dalam mengelola keamanan informasi. Penghargaan diserahkan Kepala BSSN RI melalu...

SEMARANG – Admin media sosial selalu dihadapkan dengan komentar warganet. Tidak terkecuali, medsos pemerintah. Karenanya, admin medsos haruslah orang yang sabar. Hal itu ditegaskan Praktisi Digit...

PURBALINGGA – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah mengadakan Focus Group Discussion (FGD) guna menghidupkan kembali pariwisata di Desa Panusupan yang mati suri. Sempat...

PURBALINGGA – Malang nian nasib Robert. Di usianya yang menginjak 12 tahun, tinggi badannya tak sampai 150 sentimeter. Belum lagi, ia di-bully teman-temannya dengan sebutan kuntet alias pendek, dan ...

BANJARMASIN – Gelaran Dekranasda Jateng Expo 2023, siap dibuka di Duta Mall Banjarmasin, Jumat (28/7/2023). Beragam produk dari Jawa Tengah akan ditampilkan hingga Minggu (30/7/2023). Kepala Dina...

SEMARANG – Sering dikira berumur lebih tua dibanding usia sebenarnya alias “boros” di umur? Eits hati-hati, tandanya kulit Anda mengalami penuaan dini. Selain disebabkan oleh pertambahan usia...

SEMARANG – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah menggelar serangkaian lomba untuk memeriahkan HUT ke-78 RI tahun 2023. Berbagai lomba diikuti oleh seluruh Bidang d...

PURBALINGGA – Setelah mengadakan pelatihan membuat kudapan berbahan baku lokal, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah kembali menggelar pelatihan bagi warga Desa Panusup...

PURBALINGGA – Setelah mengadakan pelatihan membuat kudapan berbahan baku lokal, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah kembali menggelar pelatihan bagi warga Desa Panus...

SEMARANG – Lembaran uang Rp1.000, Rp2.000 hingga beberapa lembar uang puluhan ribu rupiah berhasil diserok oleh anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Ja...

SEMARANG – Para pengelola media sosial, khususnya akun resmi pemerintah, diminta untuk aktif menjaga keamanan informasinya, serta keutuhan ruang siber nasional. Caranya dengan menerapkan beberapa ...

SEMARANG – Penyelenggaraan layanan berbagi pakai data dan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi (TIK) terus diupayakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. Tujuan akhirnya adalah penin...

SALATIGA – Pengelola media pemerintah diminta tidak main-main dalam membuat konten dan memublikasikannya. Pasalnya, media pemerintah seringkali menjadi rujukan media mainstream maupun masyarakat...

SEMARANG – Menjelang akhir masa tugasnya pada 5 September mendatang, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menggelar acara pamitan dengan puluhan wartawan di Rumah Dinas Gubernur di Puri Gedeh, Se...

SEMARANG – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melalui Dinas Komunikasi dan Informatika(Diskominfo) sebagai Walidata Daerah membangun koneksi jaringan data informasi sektor pertanian secara luas mel...

SEMARANG – Memiliki hak untuk tahu, diharapkan tak membuat masyarakat mudah memercayai setiap informasi yang diperoleh. Mereka harus mengedepankan kehati-hatian, dengan mencari tahu apakah informasi...

SEMARANG – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) kembali menggelar Lomba Jurnalistik bagi Wartawan se-Jawa Tengah Tahun 2023. Kali ini, tiga tema digu...

WONOSOBO – Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) Kabupaten Temanggung menjadi Juara I Lomba Pertunjukan Rakyat (Pertunra), yang diselenggarakan Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa...

SURABAYA – Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kraton Kidul, Kota Pekalongan, Provinsi Jawa Tengah, berhasil terpilih sebagai KIM Terbaik Bidang UMKM, pada Festival KIM 2023. Penghargaan diserahkan ...

SEMARANG – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah terus mengembangkan Tabita (Tunas Aplikasi Big Data). Melalui aplikasi ini, data yang ada akan diolah, sehingga mampu me...

SALATIGA – Menjelang Pemilu 2024, tantangan humas pemerintah mendapat terhitung berat. Sebagai penyampai informasi, mereka diharapkan ikut menyosialisasikan program pemerintah, termasuk pesta demokr...

Kegiatan Lomba Jurnalistik bagi Wartawan (Tulis, Televisi, Radio, dan Foto) se-Jawa Tengah yang diselenggarakan Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Tengah telah selesai diselenggarakan. ...

PURBALINGGA – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jawa Tengah kembali menggulirkan bantuan berupa sembako dan makanan tambahan bagi balita stunting, di Desa Panusupan. Bantuan itu, diberik...

SALATIGA – Badan Publik didorong selalu merespon cepat seluruh permohonan informasi yang diterima. Tak hanya meningkatkan kualitas pelayanan informasi, respon cepat tersebut diharapkan mampu menimal...

SEMARANG – Penjabat (PJ) Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana mengapresiasi kreativitas jurnalis, yang menjadi pemenang dalam Lomba Jurnalistik Jateng 2023. Selain beradu karya, melalui ajang tersebut ...

YOGYAKARTA – Menjelang Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 9 Desember, KPK RI menggelar Festival Media Digital Pemerintah (FMDP) 2023, Rabu (29/11/2023)-Kamis (30/11/2023). Dalam ajang itu, Diskomin...

JAKARTA – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengoptimalkan sejumlah inovasi dalam Keterbukaan Informasi Publik. Di antaranya, Gayeng Nginceng Wong Meteng, E-Makaryo, sistem Government Resources Manage...

SEMARANG – Sejumlah SKPD Pemprov Jateng menerima penghargaan sebagai badan publik kategori Informatif Tahun 2023 dari Komisi Informasi Provinsi Jateng. Penerimaan penghargaan dilakukan pada acara...
Berita Terbaru
- Percepat Transformasi Digital, Diskominfo Jateng Terbitkan Tanda Tangan Elektronik Kepala Daerah
- Wujudkan Efektivitas Layanan, Seluruh OPD Prov. Jateng Didorong Segera Penuhi Kebutuhan Data Arsitektur SPBE
- Akal Imitasi Merebak, Insan Pers Diminta Setia pada Kode Etik Jurnalistik
- Diskominfo Jateng Rampung Dampingi Desa Plosokerep Entaskan Kemiskinan
- Sambut Hari Ibu, DWP Diskominfo Jateng Salurkan Bantuan ke Ponpes